Kamis, 15 November 2018

7 Ubur Ubur Yang Paling Beracun Dan Mematikan Di Dunia

7 Ubur Ubur Yang Paling Beracun Dan Mematikan Di Dunia - Jika anda yang sudah pernah nih berenang di lautan bebas dan melihat ubur ubur yang mengambang ke arah anda, maka anda harus segera pergi secepat mungkin dari ubur ubur tersebut. Kenapa? Karena ubur ubur merupakan hewan yang tembus pandang, mereka sering sekali terlihat dapat berbaur dengan arus laut

Untungnya sih mereka cernderung sekali menanngkap cahaya, cahaya tersebut akan membantu mereka untuk berdiri di bawah kondisi yang sangat tepat. Ubur ubuh memang sih tidak memiliki otak dan termasuk makhluk yang relatif sangat sederhana, tapi mereka juga dilengkapi untuk bertahan hidup

Jadi pada umumnya tuh ubur ubur ini memiliki sel sel penyengat yang berada di tentakel mereka sebagai nematocysts. Mekanisme ubur ubur ini menyengat dipuci oleh sentuhan sentuhan ringan dan dapat melepaskan racun dengan lebih cepat dari pistol yang melepaskan peluru

Ubur ubur ini menggunakan sengatan ini hanya untuk berburu dan untuk perlindungan diri. Memang sih mayoritas bur ubur ini berbahaya, tapi ternyata ada yang paling mematikan. Apakah ubur ubur itu yang memiliki racun yang sangat  mematikan di dunia? Mari kita lihat ubur ubur yang paling beracun

1. Sea Nettle


sea nettle

Ubur ubur sea nettle ini memiliki tentakel yang cukup tipis, biasa sih ubur ubur ini ditemukan di daerah seperti Chesepeke Bay Pantai lepas Timur Amerika Serikat. Ubur ubur ini sih seperti dengan ubur ubur lainnnya, namun ubur ubur ini memiliki racun yang sangat berbahaya

Ubur ubur ini memiliki 24 tentakel yang masing masing yang bisa mencapai enam kaki. Sengatannya sih cukup beracun dan bisa menyebabkan rasa sakit yang sangat hebat, tapi untungnya sih mereka jarang hidup dan jumlahnya juga tidak terlalu banyak

2. Lion's Mane Jellyfish

Lion's mane jellyfish

Nah ubur ubur ini yang bernama Lions Mane Jellyfish ini merupakan salah sau makhluk laut yang paling luar biasa dan sangat indah dibandingkan dengan ubur ubur lainnya. Ubur ubur ini juga telah diketahui sebagai ubur ubur terbesar yang ada di dunia

Ubur ubur ini mempunyai bel yang diameternya saja bisa mencapai hingga 98 kaki, dengan panjanng tentakel yang dapat mencapai lebih dari 100 kaki. Ubur ubur ini terkenal sekali sangat luar bisa, dan sering sekali melakukan sebuah perjalanan di lautan yang besar

Ubur ubur ini juga sangat mematikan loh. Satu sengatan dari ubur ubur ini dapat melemahkan dan sangat menyakitkan, dan terkadang sengatannya mematikan. Ubur ubur ini ternyata merupakan salah satu dari ubur ubur yang mencolok

3. Moon Jellyfish

moon jellyfish

Nah, ubur ubur yang satu ini wajib ada donng dalam daftar ubur ubur paling beracun dan sangat berbahaya. Ubur ubur ini sudah sangat umum sekali, jika anda mengunjungi sebua tempat wisata laut yang ada di akuarium besar dan mellihat seekor ubur ubur, maka ubur ubur yang anda lihat tersebut adalah Moon Jellyfish

Moon Jellyfish ini sih biasanya menyengat, tapi sengatan mereka akan menimbulkan iritasi yang ringan dan ternyata ubur ubur ini tidak dianggap berbahaya bagi para ilmuwan. Kalau tidak berbahaya kenapa sih ubur ubur ini termasuk dalam daftar ini?

Ubur ubur ini termasuk dalam daftar ini karena banyak sekali orang awam yang menganggap ubur ubur ini termasuk hewan yang sangat berbahaya. Menurut faktanya sih ubur ubur ini secara keseluruhan tidak berbahaya atau tidak menakutkan tapi karena banyak sekali perenang maka ubur ubur ini termasuk hewan yang berbahaya

4. Cannonball Jellyfish

Cannonball Jellyfish

Banyak sekali perenang yang berenang di laut bebas menganggap ubur ubur Cannonball Jellyfish ini menyengat perenang perenang tersebut. Yah, Cannonball Jellyfish ini mirip sekali dengan Moon Jellyfish

Namun ternyata Cannonball Jellyfish ini relatif jinak dan tidak berbahaya dan juga Cannonball Jellyfish ini jarang sekali menyengat para manusia. Ubur ubur ini sering sekali terjebak dalam jaring para nelayan, dan sengatan ubur ubur inilah yang sangat berbahaya

5. Portuguese Man o'War

Portuguese Man o' War

Ubur ubur yang satu ini sih benar benar sangat berbahaya, tapi ubur ubur ini memiliki penampilan yang cukup lucu. Portuguese Man o' War ini merupakan hydrozoan laut yang berasal dari keluarga Physaliidae yang ditemukan di Samudera Atlantik, India, serta Pasifik

Ubur ubur ini memilki tentakel yang sangat panjang yang mampu memberikan sengatan yang menyakitkan, sekaligus berbisa dan cukup kuat sekali untuk membunuh ikan ikan dan tak jarang manusia

Terlepas dari kemunculan ubur ubur ini, para orang orang Portugis mengatakan bahwa ubur ubur ini bukanlah ubur ubur sejati tetapi ubur ubur Portuguese Man o' War ini merupakan Siphonophore, yang sebenarnya bukanlah organisme multisel tunggal tetapi ubur ubur ini merupakan organisme kolonial yang terdiri dari berbagai hewan individu khusus yang biasanya sih disebut dengan Zooid atau Polip

Portuguese Man o' War ini yah mungkin sangat indah, tapi juga merupakan salah satu dari ubur ubur yang mematikan di dunia. Sengatan yang disebabkan membuat tanda cambuk, yang biasanya sangat menyakitkan selama beberapa hari. Racun racun tersebut dapat menyebabkan demam dan shock, serta menyebabkan penyakit jantung ataupun paru paru yang berhenti berfungsi. Hal ini sih dapat menyebabkan kematian juga

6. Irukandji Jellyfish

irukandji jellyfish

Bersyukkurlah jika anda menghindari ubur ubur ini. Kenapa? Karena ubur ubur ini tidak terlihat datanng, karena hanya berukuran 0,2 inci dan hampir memiliki penampilan yang transparan. Ubur ubur ini merupakan anggota dari keluarga dari ubur ubur kotak yang sangat terkenal, dan bisa dibilang sebagai hewan yang paling berbisa di planet ini

Racun yang terdapat pada ubur ubur ini memiliki 100 lebih kuat dibandingkan dengan Kobra. Kedua tentakel dan tubuhnya yang ada pada ubur ubur ini juga dapat menyengat. Semua sengatan tunggal yang disebabkan dapat diobati

Memang sih beberapa dari sengatan mereka dapat di obati tapi ada juga beberapa sengatan yang mematikan. Jika kalian terkena sengatan tersebut maka kalian akan merasakan kram otot parah, nyeri pada ginjal, sensasi yang terbakar, sakit kepala, muntah, serta takikardia. Jika anda ketika berenang terkena sedikit dari sengatan ini, maka hal tersebut merupakan kenangan yang tidak menyenangkan bagi anda

7. Sea Wasp Box Jellyfish

sea wasp box jellyfish

Nah, inilah ubur ubur yang paling berbahaya dan merupakan salah satu ubur ubur yang paling mematikann di dunia. Sejak pada tahun 1945, ada 5.568 kematian yang telah dikaitkan ke ubur ubur ini. Ada sekitar lima belas tentakel yang ada pada ubur ubur ini, yang bisa memperpanjang kesepuluh kaki panjangnya

Pada setiap tentakel pada ubur ubur ini, diperkirakan ada sekitar setengah juta anak panah. Anak anak panah ini merupakan mikroskopis yang penuh dengan racun. Masing masing dari anak panah tersebut secara teoritis dapat membunuh sekitar 60 orang

Rasa sakit yang disebabkan oleh sengatan itu sangat instens, dan dapat menyebabkan kematian yang bahkan sebelum racun tersebut menyebar, selain itu dapat menyebabkan syok. Jika anda dapat bertahan setelah tersengat ubur ubur ini, maka setelah seminggu anda terkena sengatan tersebut maka akan menrasakan sakit yang sangat luar biasa

Yah, walaupun ubur ubur yang ada di atas terlihat sangat lucu dan menggemaskan, tetapi ternya memiliki racun yang sangat berbahaya yang bisa menyebabkan kematian. Jadi, jika anda pergi ke sebuah pantai atau pun berenang di laut dan menemukan seekor ubur ubur, sebaiknya sih anda menghindari ubur ubur tersebut supaya tidak terkena sengatannya yang sangat berbahaya tersebut

Terima kasih telah membaca situs saya yang mengenai 7 ubur ubur yang paling beracun dan mematikan di dunia. Mohon maaf jika ada kesalahan kata dalam penulisan saya ini. Semoga bermanfat bagi anda semua. Sekali lagi saya sarankan supaya berhati hati jika berenanng di lautan bebas atau pun pantai

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

12 Kura Kura Terbesar Di Dunia

12 Kura Kura Terbesar Di Dunia - Anda tau bukan kura kura itu hewan yang bagaimana? Kura kura adalah hewan yang memiliki empat kaki dan ber...